SOAL DAN PEMBAHASAN MODUL BELAJAR MANDIRI PPPK PROFESIONAL JENJANG PGSD
Semangat Pagi,,
Guru
Belajar dan Berbagi telah dirilis oleh Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan (Kemdikbud) untuk persiapan guru yang hendak jadi PPPK.
Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikbud, Iwan Syahril
mengatakan Program Guru Belajar dan Berbagi hadir sebagai fasilitas
belajar. Program Guru Belajar dan Berbagi hadir sebagai fasilitas
belajar dan berbagi para guru dan para pemangku kepentingan pendidikan
agar anak-anak Indonesia tetap mendapatkan pendidikan terbaik dari guru
terbaik.
Salah
satu tujuan dirilisnya program ini adalah sebagai bekal agar guru
memiliki bahan ajar mandiri karena terdapat latihan soal di dalamnya
sebagai bekal pengetahuan dan keterampilan bagi guru menghadapi seleksi
guru aparatur sipili negara Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja
(ASN PPPK).
Seri
Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK adalah program pembelajaran yang
dirancang sebagai solusi untuk meningkatkan kompetensi pedagogi dan
profesionalisme dengan menyediakan fasilitas untuk memberikan
pengetahuan dan keterampilan serta latihan soal-soal sebagai bekal dalam
mengikuti seleksi guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja
(PPPK).
Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan latihan soal dan kunci jawaban yang terdapat pada Modul Profesional. Modul atau bahan belajar mandiri profesional untuk calon guru PPPK terdiri dari beberapa mata pelajaran yaitu sebagai berikut.
Pembelajaran Modul Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK Bidang Studi Bahasa Indonesia Pada Jenjang PGSD (Pendidikan Guru Sekolah Dasar)
- Soal dan Kunci Pembelajaran 1: Ragam Teks dan Satuan Bahasa Pembentuk Teks
- Soal dan Kunci Pembelajaran 2: Struktur, Fungsi, dan Kaidah Kebahasaan Teks Fiksi
- Soal dan Kunci Pembelajaran 3: Struktur, Fungsi, dan Kaidah Kebahasaan Teks Nonfiksi
- Soal dan Kunci Pembelajaran 4: Apresiasi dan Kreasi Sastra Anak
Pembelajaran Modul Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK Bidang Studi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Pada Jenjang PGSD (Pendidikan Guru Sekolah Dasar)
- Soal dan Kunci Pembelajaran 1: Metode Ilmiah, Materi dan Perubahannya
- Soal dan Kunci Pembelajaran 2: Gaya dan Energi
- Soal dan Kunci Pembelajaran 3: Makhluk Hidup dan Proses Kehidupan
- Soal dan Kunci Pembelajaran 4: Bumi dan Alam Semesta
Pembelajaran Modul Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK Bidang Studi Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Pada Jenjang PGSD (Pendidikan Guru Sekolah Dasar)
- Soal dan Kunci Pembelajaran 1: Manusia, Tempat dan Lingkungan
- Soal dan Kunci Pembelajaran 2: Waktu, Perubahan, dan Sistem Sosial Budaya
- Soal dan Kunci Pembelajaran 3: Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan
- Soal dan Kunci Pembelajaran 4: Fenomena Interaksi dalam Perkembangan IPTEK dan Masyarakat Global
Pembelajaran Modul Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK Bidang Studi Matematika Pada Jenjang PGSD (Pendidikan Guru Sekolah Dasar)
- Soal dan Kunci Pembelajaran 1: Bilangan Asli, Cacah dan Bulat
- Soal dan Kunci Pembelajaran 2: Bilangan Pecah (Pecahan)
- Soal dan Kunci Pembelajaran 3: Geometri
- Soal dan Kunci Pembelajaran 4: Pengukuran
- Soal dan Kunci Pembelajaran 5: Statistika dan Peluang
- Soal dan Kunci Pembelajaran 6: Kapita Selekta Matematika
Pembelajaran Modul Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK Bidang Studi PPKn Pada Jenjang PGSD (Pendidikan Guru Sekolah Dasar)
- Soal dan Kunci Pembelajaran 1: Konsep Dasar Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
- Soal dan Kunci Pembelajaran 2: Pancasila dan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
- Soal dan Kunci Pembelajaran 3: Penerapan Hak dan Kewajiban serta Norma Pancasila
- Soal dan Kunci Pembelajaran 4: Keberagaman dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika
- Soal dan Kunci Pembelajaran 5: Keberagaman dalam Bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia
Silahkan klik di atas untuk melihat soal dan kunci jawabannya. Demikianlah
soal dan kunci jawaban pada Modul Pedagogi yang dapat saya bagikan.
Semoga soal ini dapat bermanfaat bagi guru-guru yang nantinya mengikuti
seleksi PPPK.
0 Response to "SOAL DAN PEMBAHASAN MODUL BELAJAR MANDIRI PPPK PROFESIONAL JENJANG PGSD"
Post a Comment